Pajak Daearah – Retribusi Pajak – Bagi Hasil Pajak Tidak Berpengaruh terhadap Kapasitas Fiskal Daerah ( Kumpulan Skripsi Akuntansi )

Download Kumpulan Skripsi Lengkap:
Pajak Daearah – Retribusi Pajak – Bagi Hasil Pajak Tidak Berpengaruh terhadap Kapasitas Fiskal Daerah ( Kumpulan Skripsi Akuntansi ) - Informasi Contoh Skripsi Lengkap yang sangat berguna buat temen-temen yang sedang menyelesaikan skripsi. Informasi kumpulan contoh skripsi seperti diantaranya adalah Pajak Daearah – Retribusi Pajak – Bagi Hasil Pajak Tidak Berpengaruh terhadap Kapasitas Fiskal Daerah ( Kumpulan Skripsi Akuntansi ).Hasil Pengujian Regresi Sederhana Skripsi Akuntansi Kapasitas Fiskal Daerah
Kesimpulan Hasil Pengujian Regresi Sederhana Skripsi Akuntansi Kapasitas Fiskal Daerah. Dari hasil penelitian Skripsi ini secara parsial terdapat 3 variabel tidak berpengaruh terhadap Kapasitas Fiskal Daerah dan 1 variabel yang berpengaruh signifikan terhadap Kapasitas Fiskal Daerah.
Hasil pengujian regresi sederhana dalam Skripsi Akuntansi ini menunjukkkan nilai R square sebesar 0,122 atau 12,2% menunjukkan bahwa variabel independen pajak daerah, retribusi daerah, PDRBjasa, dan bagi hasil pajak hanya dapat menjelaskan 12,2% perubahan kapasitas fiskal. Sedangkan sisanya sebesar 87,8% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model regresi pada penelitian ini. Nilai R Square yang kecil, menunjukkan rendahnya kemampuan variabel independen dalam menjelaskan variasi varibel dependen.
Melalui uji t dapat diketahui bahwa tiga dari empat variabel ( pajak daerah, retribusi daerah, dan bagi hasil pajak) memiliki probabilitas signifikansi diatas 0,05 yaitu (0,377, 0,765, dan 0,789). dari sini dapat disimpulkan kapasitas fiskal tidak dipengaruhi oleh ketiga variabel independen yang diteliti. Sedangkan variabel PDRBjasa secara signifikan mempengaruhi kapasitas fiskal karena memiliki tingkat signifikasi yang paling mendekati 0,05 (0,017 < 0,05).
Melalui uji F dapat diketahui bahwa variabel pajak daerah, retribusi daerah, bagi hasil pajak dan PDRBjasa signifikan berpengaruh terhadap kapasitas fiskal. Hasil ini terlihat dari. nilai signifikansi sebesar 0,056 (> 0,05). Keterbatasan dalam Skripsi Akuntansi ini adalah hanya menggunakan 4 variabel. Masih banyak peluang bagi peneliti lain untuk meneliti variabel-variabel lain yang mempunyai pengaruh terhadap Kapasitas Fiskal Daerah.